AYO BEKAM SUNNAH
BEKAM MERDEKA ✊
77 tahun silam, di tanggal 17 Agustus 1945 merupakan momentum besar bagi bangsa Indonesia sebagai bangsa yang merdeka sebagai sebuah hasil perjuangan para pahlawan kita
Kita sebagai generasi penerus bangsa senantiasa meneruskan semangat para pahlawan untuk sebuah eksistensi bangsa kedepan
Mari jaga sehat diri kita, keluarga kita, dan seluruh lapisan masyarakat agar tetap sehat, 'sehat wal afiat'
Salah satu upaya kita menjaga kesehatan kita yaitu, dengan mengamalkan salah satu Sunnah Rasulullah ﷺ dalam menjaga kesehatan nya, yaitu dengan berbekam.
Dari Ibnu Abbas Radhiyallahu Anhuma, bahwa Rasulullah ﷺ bersabda, "Waktu terbaik untuk berbekam bagi kalian adalah tanggal 17, 19 dan 21 (Hijiriyah)."
(Ditakhrij At-Tirmidzi, hadits nomer 2053; dan Al-Baihaqy, hadits nomer 19320. Menurut Al-Albany, ini hadits shahih. Kitab Shahihul-Jami', hadits nomer 2066)
yuk berbekam lah dengan
pembekam terbaik mu
pembekam di dekat mu
di bulan Agustus ini bertepatan dengan;
17/19/21 Muahrram 1444
====================
15/17/19 Agustus 2022
Catatan;
17 Muharram 1444 H (terhitung dari 14 Agustus (setelah magrib) - 15 Agustus 2022 (sebelum magrib)
kita rekomendasi kan, pembekam yang telah tersertifikasi SOP PBI agar proses pembekam dilakukan dengan aman dan nyaman
Info bekam Sunnah
Zulfitriyansyah
Pesan Sekarang